Selasa, 31 Maret 2015

☛ Manfaat biji Alpukat Untuk Obat Ginjal dan Maag.


Manfaat Biji Alpukat antara lain :

1). Biji Alpukat dapat untuk pengobatan Ginjal.


Bagi yg terkena penyakit Ginjal, mohon jangan buru buru cuci darah. Biji Alpukat di iris kecil kecil lalu jemur di sampai kering (seperti kerupuk). Lalu di giling sampai halus . Ambil serbuknya lalu buat seperti kita buat kopi atau teh.Minum seperti kita minum kopi, 3 x sehari. Minumlah sampai kembali normal. (Tidak ada efek sampingnya).


2). Biji Alpukat dapat untuk pengobatan sakit Maag.

Penyakit maag yang juga disebut gastritis ini disebabkan oleh bermacam-macam hal. Munculnya penyakit maag sering dihubungkan dengan obat-obatan, kondisi medis, stress fisik, kebiasaan hidup yang tidak sehat, zat kimia, serta infeksi. Obat seperti asetosal, anti inflamasi non steroidAINS seperti ibuprofen dan naproxen, serta suplementasi kalium umumnya menyebabkan gangguan lambung.

Menelan zat kimia yang bersifat korosif seperti asam ataupun larutan yang bersifat basah, atau alkohol juga menyebabkan maag, memakan makanan bersantan dan pedas pun bisa menimbulkan atau menyebabkan maag. Bakteri penginfeksi penyebab maag yang paling umum adalah bakteri Helicobacter pylori, yang menyebabkan maag kronik.

Cara alami mengobati penyakit maag dengan biji alpukat :


Caranya : biji alpukat (Ingat!!, bijinya saja) yang sudah dibersihkan kemudian di parut dan di campur dengan 100 cc air matang. Saring parutan biji alpukat lalu di buang, ambil sarinya dan minum. Untuk maag yang belum parah minum 1 kali sehari, tapi bagi yang parah minum 2 kali sehari. Alpukat ternyata juga banyak manfaat lainnya, selain bijinya untuk pengobatan sakit maag diatas, daging buahnya ternyata juga dapat untuk meningkatkan gairah dan fungsi seksual.

Ya Allah... semoga yang membaca artikel ini :
¤ Muliakanlah orangnya
¤ Yang belum menemukan jodoh semoga lekas dipertemukan
¤ Yang belum mendapatkan keturunan semoga cepat mendapatkannya
¤ Semoga tergerak hatinya untuk bersedekah
¤ Entengkanlah kakinya untuk melangkah ke masjid
¤ Bahagiakanlah keluarganya
¤ Luaskan rezekinya seluas lautan
¤ Mudahkan segala urusannya
¤ Kabulkan cita-citanya
¤ Jauhkan dari segala Musibah, Penyakit, Prasangka Keji
¤ Jauhkan dari segala Fitnah, Berkata Kasar dan Mungkar.
Aamiin ya Rabbal'alamin



 
;